MENU

Europe Classic


Tour Europe 2023

START DATE      END DATE

04 / 10 / 2023 17 / 10 / 2023

STATUS

Ongoing

TYPE TOUR

Pilgrimage

PEMBIMBING ROHANI

Raptim + Pembimbing Rohani Mgr. Yustinus Harjosusanto, M.S.F Uskup Agung Samarinda

DESTINATION

Europe

Detail Tour

 HARI 01/4OCT : JAKARTA – ISTANBUL (-/-/-)

Hari ini Anda diharapkan berkumpul di Bandara International Soekarno Hatta untuk memulai perjalanan wisata rohani keliling Eropa dengan kota tujuan pertama, Amsterdam, Belanda.

Penerbangan : TK  57  04OCT  CGKIST  2100 0440

 

 Hari 2 /5OCT : ISTANBUL-AMSTERDAM-VOLENDAM-AMSTERDAM  (MS/MM)

Setibanya di Schiphol Airport, Anda akan diajak    menuju ke kota nelayan, Volendam untuk berfoto ria dengan pakaian tradisional Belanda. Kemudian mengenal kota Amsterdam dengan melewati City Centre, mengunjungi Pabrik Pengasahan Berlian dan menelusuri kanal-kanal di kota Amsterdam.

Penerbangan : TK 1951  05OCT  IST AMS   0725 - 0955

 

DAY 3/6OCT  AMSTERDAM –ZAANSE SCHANS - BRUSSEL (MP/MS/MM)

Perjalanan pagi hari adalah menuju Zaanse Schans, untuk berfoto dengan kincir angin, melihat pembuatan keju dan Klompen (sepatu kayu), serta semua produk khas Belanda. Kemudian perjalanan dilanjutkan menuju Brussels, Belgia. Setibanya Anda disana, Anda akan diajak untuk menikmati orientasi tour fotostop di Mannekin Pis, dan Old Town.

DAY 4/7OCT   BRUSSEL – PARIS   (MP/MS/MM)

Kemudian perjalanan dilanjutkan menuju kota Mode dunia, Paris. Tetapi sebelum nya, Anda akan diajak berbelanja di outlet La Vallee Village, dimana terdapat kurang lebih 110 butik yang terdiri dari berbagai brand ternama seperti Burberry, Balenciaga, Celine, Fendi, Gucci, Longchamp, Prada dan lainnya.

 

DAY 5/08OCT: PARIS  CITY TOUR   (MP/MS/MM)

City tour melewati Place de la Concorde, Champs Elysees, Notre Dame Cathedral, Arc de Triomphe, Eiffel tower, Les Invalides, dan  Louvre Museum.

Setelah makan siang peserta diajak untuk mengikuti misa di Chapel of our Lady of the Miraculous Medal serta menikmati pemandangan sore hari menyusuri sungai Seine 

Bermalam di  Paris

 

HARI 09/11OCT : PARIS  NEVERS(MP/MS/MM)

Anda diberi waktu untuk berbelanja di Galeries Lafayette sebelum melanjutkan perjalanan menuju Nevers. Private misa akan dilakukan di gereja   Espace Bernadette,dimana disemayamkan Santa Bernadette.

Bermalam di Nevers

 

HARI 10/12OCT: NEVERS - LORDES (MP/MS/MM)

     Perjalanan menuju Lordes,daerah di mana Bunda Maria menampakan diri kepada gadis polos bernama Bernadette Soubirous. Lourdes telah menjadi tempat utama peziarahan Katolik Roma dan banyak kesembuhan ajaib yang terjadi di           Lourdes.

acara Prosesi Lilin bersama para peziarah dari seluruh dunia sambil berdoa Rosario dalam berbagai bahasa.

Bermalam di Lordes

 

DAY 8/11OCT :  LORDES (MP/MS/MM))

Ziarah hari ini diawali dengan Misa Kudus di kapel, dilanjutkan dengan Mandi Air Suci Lourdes. Lalu Jalan Salib di Kalvari Lourdes dan acara bebas untuk berbelanja benda-benda rohani.

Bermalam di Lordes

 

DAY 9/12OCT :  LORDES – CARCASSONE-AVIGNON (MP/MS /MM)

Perjalanan pagi hari menuju kota Avignon melalui Carcassone,di kota ini  terdapat  permukiman berbenteng abad pertengahan.

Bermalam di Avignon

 

DAY 10/13OCT  : AVIGNON –LA SALLETE (MP/MS/MM)

Dari Avignon perjalanan ziarah dilanjutkan menuju La Salette . Tempat dimana Bunda Maria menampakan diri kepada

dua anakMaximin Giraud dan Mélanie Calvat . Bila memungkinkan peserta diajak untuk mengikuti misa di gereja Notre-Dame de La Salette.

Bermalam di La Salette

 

DAY11/14OCT :  LA SALLETE –PISA (MP/MS/MM)

Setelah santap pagi di hotel, Anda diantar menuju negara Itali, dengan kota pertamanya adalah Pisa.Photo stop of Leaning Tower, Square of Miracles, The Baptistery and The Duomo.

Bermalam di Pisa

 

DAY 12 /15OCT: PISA  ASISI ROMA(MP/MS/MM)

Anda akan diantar menuju kota Asisi untuk mengunjungi   Gereja Santa Maria Maggiore, juga dikenal sebagai Sanctuary of the Spoliation, disini terbaring jenasah Santo Beato Carlo Acutis,seorang santo milenial.   Basilika Santo Fransiskus dan melihat katakombe tempat Santo Fransiskus dimakamkan. Kemudian mengunjungi  Basilika Maria Degli Angeli,  dan Basilika Fransiskus Asisi,disini peserta diajak untuk mengikuti misa.

Bermalam di Roma

 

DAY 13/16OCT : ROMA  (MP/MS/MM)

 Setelah makan pagi di hotel,peserta diajak untuk berkeliling di kota Roma diantaranya   mengunjungi Basilika Santo Petrus, yang sesuai dengan namanya gereja ini dibangun di atas makam Santo Petrus, seperti  Basilika Santa Maria Maggiore, gereja yang didedikasikan untuk Bunda Maria dan menyimpan relikui potongan kayu dari palungan Yesus,  Katedral Santo Yohanes Lateran dan berdoa pribadi di Scala Santa, serta Basilika Santo Paulus di Luar Tembok. Photo stop of di Colosseum, Arch of Constantine,Roman Forum, Piazza Navona, Pantheon, Trevi Fountain, Spanish Steps

 

DAY 14 /17OCT: ROMA  JAKARTA  (MP/MS/MS)

Setelah sarapan pagi, peserta diantar menuju bandara untuk penerbangan menuju Jakarta

Penerbangan :TK 1862 17OCT FCOIST   1110   1440

 

DAY 15/18OCT  : JAKARTA

 

Tiba di bandara Soekarno Hatta pagi hari. Maka selesailah tour kita bersama PT Raptim Indonesia Tour and Travel.

Penerbangan : TK  508   17OCT ISTCGK  1600  #0735 

 


BIAYA TERMASUK :

  • Tiket pesawat PP kelas ekonomi (non refund, non reroute, non endorse)
  • Airport tax internasional (dapat berubah sesuai dengan ketentuan airlines)
  • Bagasi pesawat dengan berat maksimum 30 kg dan tas kabin 7 kg
  • Hotel *4 berdasarkan sekamar berdua
  • Bus wisata AC deluxe
  • Makan 3x sehari sesuai dengan jadwal perjalanan (kombinasi Chinese & local)
  • Pembimbing Rohani
  • Tour Leader dari Raptim Indonesia
  • Asuransi perjalanan
  • Tipping Tour Leader, Pemandu Lokal & Supir
  • Travel Bag, kaos dan buku panduan ziarah

 

BIAYA TIDAK TERMASUK :

  • Visa Schengen : IDR 2.500.000,- (Biaya visa WAJIB dibayarkan 3 hari sebelum tanggal appointment pengurusan visa)
  • Tambahan biaya asuransi untuk peserta di atas usia 70-74 tahun : IDR 275.000,- dan usia diatas 75 tahun : IDR 550.000,-
  • Pembuatan paspor dan dokumen lainnya
  • Tour tambahan yang tidak tercantum di jadwal perjalanan
  • Porter di hotel selama perjalanan
  • Air mineral selama perjalanan
  • Biaya kelebihan bagasi
  • Pengeluaran pribadi : telepon laundry, minibar, dll
  • Tiket pesawat domestic dari luar daerah ke Jakarta
  • Akomodasi dan penjemputan selama di Jakarta
  • Biaya pengiriman perlengkapan tour di luar kota Jakarta

 

PENDAFTARAN :

  • Pembayaran uang muka sebesar USD 500/orang disertai dengan fotokopi paspor halaman depan
  • Pelunasan biaya tour selambat-lambatnya 1 bulan sebelum keberangkatan
  • Biaya sekamar bertiga tidak ada pengurangan harga

 

PEMBAYARAN UANG MUKA & PELUNASAN DALAM BENTUK RUPIAH DAPAT DI TRANSFER MELALUI REKENING :

 

PT. RAPTIM INDONESIA

  • BCA Cab. Gondangdia             455 3005356
  • BNI 46 Cab. Menteng              107228845
  • MANDIRI Cab. Cut Meutia     123 0004733319

- BRI Cab. Cut Meutia                023001001938304

 

PEMBAYARAN WAJIB DALAM RUPIAH BERDASARAKAN PERATURAN BI NO. 17/3/PBI/2015, DISESUAIKAN DENGAN KURS IATA YANG BELAKU PADA SAAT PEMBAYARAN

 

PEMBATALAN :

*Uang muka hangus apabila pembatalan dari peserta

*Penalty 50% dari harga tour (15–30 hari sebelum keberangkatan)

*Penalty 75% dari harga tour (7–14 hari sebelum keberangkatan)

*Penalty 100% dari harga tour (kurang dari 7 hari sebelum keberangkatan)

 

 

SYARAT DAN TANGGUNG JAWAB :

Raptim Indonesia selalu berusaha untuk memberikan pelayanan yang terbaik selama perjalanan Anda. Jadwal dan susunan perjalanan tour dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu, hal ini demi kepentingan, kenyamanan dan keamanan seluruh rombongan. Kami dan agent-agent kami di luar negeri tidak bertanggung jawab atas kecelakaan, kehilangan barang atau dokumen perjalanan, panahanan baik di bandara/imigrasi, gangguan keterlambatan/perubahan/pembatalan dari pesawat udara dan alat transportasi lainnya, pelayanan hotel atau akibat dari pemogokan, force majeur, peraturan pemerintah dan alasan lainnya diluar kemampuan kami, serta biaya-biaya yang bersangkutan dengan karantina. Peserta yang menyimpang dari acara tour yang telah ditentukan atas kehendak sendiri, membatalkan sebagian atau seluruh perjalanan setelah keberangkatan serta yang pulang diluar jadwal dengan alasan apapun tidak memperoleh pengembalian biaya. Kami berhak membatalkan keberangkatan apabila jumlah peserta dibawah minimum yang ditentukan. Segala kebijakan yang bersifat mutlak, para peserta dianggap sudah mengetahui dan menyetujui kondisi yang ada.

MELINTASI BATAS DAN MENEMUKAN PESONA EROPA: SEBUAH PERJALANAN YANG MEMBAWA MAKNA BARU DALAM HIDUP

DENGAN DP HANYA $500, DAPATKAN:
1. TIKET PESAWAT TURKISH P.P KELAS EKONOMI (NON REFUND, NON REROUTE, NON ENDORSE)
2. AIRPORT TAX INTERNASIONAL (DAPAT BERUBAH SESUAI DENGAN KETENTUAN AIRLINES)
3. BAGASI PESAWAT DENGAN BERAT MAKSIMUM 30 KG DAN TAS KABIN 7 KG
4. HOTEL *4 BERDASARKAN SEKAMAR BERDUA
5. BUS WISATA AC DELUXE
6. MAKAN BERKUALITAS 3X SEHARI SESUAI DENGAN JADWAL PERJALANAN (KOMBINASI MAKANAN CHINESE & LOCAL)
7. PEMBIMBING ROHANI - Mgr. YUSTINUS HARJOSUSANTO, M.S.F (Uskup Agung Samarinda)
8. TOUR LEADER DARI RAPTIM INDONESIA
9. ASURANSI PERJALANAN
10. TIPPING TOUR LEADER
11. PEMANDU LOKAL & SUPIR
 

Pesan Sekarang

Dewasa

Anak

*) 2-10 tahun, diskon 10%

Other Package


 whatsapp